American Flag Guitar Pick

Selasa, 13 Maret 2018

4 MACAM PENYAKIT SISTEM EKSKRESI

PENYAKIT SISTEM EKSKRESI
a.Nefritis 
Image result for gambar nefritis

Nefritis yaitu infeksi nefron (glomerulus) oleh bakteri,sehingga zat zat yang seharusnya terbuang seperti urea dalam tubuh kembali kedarah.

b.Diabetes mellitus

Image result for gambar penyakit diabetes mellitus


Diabetes mellitus (kencing manis) ditandai kadar gula darah melebihi normal.hal ini disebabkan kurangnya produksi hormon insulin.

C.Hematuria


Image result for gambar penyakit hematuria



Hematuria akibat kanker pada kandung kemih,batu ginjal,dan radang ginjal sehingga air kencing penderita banyak mengandung darah

D.Hepatitis


Image result for gambar penyakit hepatitis

Hepatits akibat infeksi virus,ditandai dengan tubuh penderita tampak berwarna kuning.beberapa penyakit hepatits adalah hepatitis A,B,dan C.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar